Debut SUV “Transformable 7-Seater” Pertama dari Chery di Indonesia, Hadir sebagai Mobil Keluarga Terbaru

- Pewarta

Rabu, 26 November 2025 - 07:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Chery’s First Transformable 7-Seater SUV Debuts in Indonesia, Offering a New Family Mobility Solution

Chery’s First Transformable 7-Seater SUV Debuts in Indonesia, Offering a New Family Mobility Solution

JAKARTA, Indonesia, 26 November 2025 /PRNewswire/ — Pada 24 November 2025, pukul 1 siang waktu setempat, Chery resmi meluncurkan SUV transformable multi-purpose pertama di dunia, "Chery X", di GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW). Acara ini dihadiri Zhou Dinghua, Executive Deputy General Manager, Chery International, serta lebih dari 100 perwakilan media ternama Indonesia, termasuk Kompas dan Detik. Para peserta acara menyaksikan peluncuran produk yang penuh inovasi dan visioner.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 087815557788.

Chery’s First Transformable 7-Seater SUV Debuts in Indonesia, Offering a New Family Mobility Solution
Chery’s First Transformable 7-Seater SUV Debuts in Indonesia, Offering a New Family Mobility Solution

ADVERTISEMENT

RILISPERS.COM

SCROLL TO RESUME CONTENT

SUV praktis dengan konfigurasi kabin yang bisa diatur tersebut tampil memukau di pusat area pameran yang dirancang menarik. Desain eksterior Chery X yang gagah—mulai dari gril bergaya "tiger roar", lampu belakang dengan siluet "tiger eye", hingga tiga garis "claw mark"—menonjolkan kesan tangguh dan modern. Interior Chery X juga sangat fleksibel sehingga menarik perhatian pengunjung pameran, menghadirkan pengalaman nyata tentang konsep inti produk: "menghadirkan terobosan." Peluncuran Chery X membuktikan langkah Chery dalam membangun visi mobilitas masa depan yang inovatif dan relevan bagi pengguna.

SUV ini menjawab tantangan utama, "satu orang dengan berbagai peran—satu mobil untuk beragam penggunaan". Dengan konsep kabin yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan, Chery X memenuhi 99% kebutuhan keluarga ketika menempuh perjalanan. Memiliki panjang 4.900 mm dan jarak sumbu roda 2.800 mm, Chery X memiliki ruang kabin yang terasa lega. Berkat tata letak yang fleksibel—jok baris kedua dapat dilipat dan jok baris ketiga mudah dilepas—konfigurasi kabin Chery X dapat diubah dengan cepat: tujuh jok untuk pemakaian sehari-hari, empat jok premium, camper van, hingga SUV beratap terbuka. Fleksibilitas ini memudahkan pengguna beradaptasi dengan berbagai kebutuhan. Untuk kondisi jalanan di Indonesia yang memiliki banyak area pegunungan dan jalur air, model terbaru Chery ini dibekali sistem penggerak tenaga yang sangat kedap air—mulai dari mesin, transmisi, motor listrik, hingga baterai. Mampu melintasi kedalaman air 700 mm dan ground clearance 220 mm, Chery X mudah melewati jalan berlumpur maupun genangan air dangkal, serta memberikan performa yang andal di berbagai medan.

Peluncuran Chery X melengkapi lini SUV multiformat Chery di Indonesia, melanjutkan strategi untuk menyediakan pilihan lengkap bagi kebutuhan keluarga, petualangan off-road, hingga gaya hidup personal. Dengan kehadiran model SUV transformable ini, Chery memperkuat posisinya di pasar regional dan memperluas solusi mobilitas cerdas dengan konsep "One Vehicle, Endless Lifestyles". Dengan demikian, Chery menghadirkan potensi gaya hidup baru bagi keluarga di Asia Tenggara dan pasar global lain.

Berita Terkait

LEPAS Resmikan Showroom Pertama di Dunia yang Berlokasi di Indonesia, Membuka Babak Baru di Pasar NEV
KT&G Social Welfare Foundation Kirim Relawan Mahasiswa “Sangsang Withus” ke Indonesia
Jungheinrich Luncurkan Merek Baru yang Mengutamakan Nilai Tambah, “AntOn by Jungheinrich”, di Asia Pasifik
LOTTE Chemical Indonesia, Milliken, dan Tederic Gelar Seminar tentang Solusi Polipropilena Mutakhir
iQIYI Resmi Memulai Produksi Serial Original Lokal Pertama di Indonesia, Menggandeng Telkomsel
Terbuka dan Inklusif, Haikou Semakin Cepat Berkembang sebagai Pusat Seni Pertunjukan Internasional
Teknologi HJT Tampil Luar Biasa di Malaysia! Risen Energy Resmikan Kerja sama Proyek PLTS Terbaru guna Mempercepat Ekspansi di Asia Tenggara
Savaya Group Luncurkan Zumana, Destinasi Tepi Pantai Terbaru di Kawasan Ikonik Pantai Kuta
Berita ini 6 kali dibaca
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 01:12 WIB

LEPAS Resmikan Showroom Pertama di Dunia yang Berlokasi di Indonesia, Membuka Babak Baru di Pasar NEV

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:40 WIB

KT&G Social Welfare Foundation Kirim Relawan Mahasiswa “Sangsang Withus” ke Indonesia

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:52 WIB

Jungheinrich Luncurkan Merek Baru yang Mengutamakan Nilai Tambah, “AntOn by Jungheinrich”, di Asia Pasifik

Selasa, 20 Januari 2026 - 01:00 WIB

LOTTE Chemical Indonesia, Milliken, dan Tederic Gelar Seminar tentang Solusi Polipropilena Mutakhir

Senin, 19 Januari 2026 - 08:02 WIB

iQIYI Resmi Memulai Produksi Serial Original Lokal Pertama di Indonesia, Menggandeng Telkomsel

Jumat, 16 Januari 2026 - 05:50 WIB

Teknologi HJT Tampil Luar Biasa di Malaysia! Risen Energy Resmikan Kerja sama Proyek PLTS Terbaru guna Mempercepat Ekspansi di Asia Tenggara

Kamis, 15 Januari 2026 - 02:46 WIB

Savaya Group Luncurkan Zumana, Destinasi Tepi Pantai Terbaru di Kawasan Ikonik Pantai Kuta

Rabu, 14 Januari 2026 - 06:00 WIB

OMOWAY Raih Pendanaan Puluhan Juta Dolar AS untuk Memproduksi Massal Motor Listrik Self-Balancing Pertama di Dunia

Berita Terbaru